Home » » Cara Membuat Blog Cepat Terindex Google

Cara Membuat Blog Cepat Terindex Google


SEO

Cara Membuat Semua Halaman Blog Terindex Google adalah salah satu cara agar blog kita tampil di
halaman depan di mesin pencari Google. Nah kali ini saya akan memberikan tips & trick Cara Membuat Blog Cepat Terindex Google. berikut cara nya perhatikan baik-baik iyah sob supaya berhasil

  • Masuk Ke Google WebMaster Tools 
  • Klik ADD A SITE lalu masukan URL BLOG ANDA klik SITE CONFIGURATION kalo masih binggung silahkan lihat gambar di bawah ini
Screentshot
Gambar di atas menunjukan kita belum mendaftarkan halaman postingan ke google
  • Lalu Klik Sitemaps ( lihat pada gambar ),
  • Lalu silahkan isikan kolom kotak yang di sediakan,
                                   Isikan
          dengan URL Sitemap berikut.
atom.xml?

  •  Lalu Klik Sumbit Sitemap. Lalu akan muncul gambar seperti di bawah ini.
Refresh

           Untuk melihat hasilnya silahkan klik Refresh the page.
  • Lakukan lahkan di atas. dan masukan URL berikut ini jika postingan kamu belum sampai 500,
atom.xml?redirect=false
feeds/posts/default?orderby=updated
atom.xml?redirect=false&start-index=1&max-results=500

  • Jika postingan anda sudah sampai 500 lebih gunakan URL di bawah ini. ganti kode 
 atom.xml?redirect=false&start-index=1&max-results=500
dengan kode,
atom.xml?redirect=false&start-index=1001&max-results=500 

  • Format URL sitemap (seperti diatas) sesuaikan dengan jumlah posting blog kamu.
Nah,sekian artikel saya tentang Cara Membuat Blog Cepat Terindex Google  semoga artikel yang saya tulis bermanfaat bagi anda semua.
Jika anda menyukai artikel Cara Membuat Blog Cepat Terindex Google dan ingin memosting artikel ini.

Bila Anda menjumpai BROKEN LINK atau LINK YANG RUSAK, silahkan berkomentar di bawah postingan pada kotak komentar yang disediakan.

0 komentar:

Peraturan berkomentar di blog's POETRA PAKUMIS

- Silahkan berkomentar sesuai artikel bisa berupa saran dan kritik,
- Anda juga bisa menggunakan gambar EMOTICON pada komentar,
- Mohon untuk tidak meletakan Link Hidup, Sara, Dan Spam.
- Sebisanya komentar anda saya balas dengan Cepat,
- Untuk mengetahui balasan komentar dari saya silahkan berlangan artikel.